Menyembunyikan isi ponsel
MENYEMBUNYIKAN ISI PONSEL untuk menyembunyikan file
atau sms? kamu harus
download dan instal dulu aplikasinya
di sini
cara pakainya seperti ini:
Buka menu -> Zplus
-> options -> open ->
isi password yang kita
inginkan.
Pasword yang diisi
harus lebih dari 5 karakter. Buka settings ->
pilih auto close -> atur
menit keberapa
aplikasi akan menutup
otomatis.
Fitur ini juga dapatdigunakan untuk merubah password yang telah kita buat sebelumnya. Pilih installed apps untuk
menyembunyikan aplikasi tertentu. Pada saat membuka isi
aplikasi akan keluar notifikasi dont press anything yang berarti sebaiknya jangan
menekan tombol apapun ketika proses ini sedang berjalan. Selanjutnya klik options -> pada
aplikasi yang tersorot dapat dipilih apakah akan membukanya
(open), menyembunyikannya
(hide) atau menampilkannya
(unhide).Pilih messaging
untuk menyembunyikan isi SMS. Selanjutnya klik tengah joystick.
Klik options -> mark -> mark all -> options -> hide.
Maka semua isi sms tidak akan terlihat. Demikian juga dengan phone data yang memungkinkan
kita menyembunyikan semua data yang terdapat pada memori ponsel maupun kartu
memori. Begitu kamu membuka aplikasi lain maka aplikasi ZPlus
akan tertutup secara otomatis.
Begitu juga bila membiarkan aplikasi terbuka tanpa
menekan keypad maka dalam beberapa menit aplikasi akan tertutup secara otomatis. Jadi, kamu tidak perlu khawatir bila terlupa menutup aplikasi dan
ponsel dibuka orang lain.